Minggu, 31 Oktober 2010

Basis Data

Basis Data : Himpunan arsip yang saling berhubungan yang diorganisasikan sedemikian rupa agar kelak dapat dimanfaatkan kembali dengan cepat dan mudah

Tujuan pemanfaatan basis data :
1. Kecepatan dan kemudahan
2. Effisiensi Ruang Penyimpanan
3. Keakuratan
4. Ketersediaan
5. Kelengkapan
6. Keamanan
7. Kebersamaan

Entity Relationship Diagram : Sebuah teknik pemodelan data yang merepresentasikan gambar entitas dan relasi-relasi antar entitas di dalam sebuah sistem informasi

Entity : merupakan obyek yang mewakili sesuatu di dunia nyata, setiap entitas pasti memiliki attribute

Relasi : menyatakan hubungan antar entitas

Key attribute dibagi mnejadi 3 :
a. Superkey : merupakan satu atau gabungan attribut yang dapat membedakan setiap baris data dalam sebuah tabel secara unik

b. CandidateKey : Superkey yang jumlah attributenya minimal (paling sedikit)

c. PrimaryKey : Candidatekey yang dipilih berdasarkan, seringnya dijadikan acuan, lebih ringkas, atau lebih menjamin keunikan key

Simple attribute : attribute terkecil yang tidak bisa dipilih lagi
Composite attribute : attribute yang dipilah2 lagi menjadi sub attribute